Masalah Air Sumur Bor Pada Umumnya Mengandung Zat Besi
Masalah Air Sumur Bor Pada Umumnya Mengandung Zat Besi
Gambar diatas adalah contoh air sumur atau air tanah yang mengandung zat besi tinggi.
Air tanah yang memiliki kandungan zat besi tinggi adalah sbb:
Air berwarna jernih pertama kali keluar dari keran,dalam waktu yang cukup singkat 1 jam atau 3 jam air ini akan berubah warna menjadi kuning keruh
Air langsung berwarna keruh kuning saat keluar dari keran,ini artinya kandungan zat besinya sangat tinggi
Air berbau tidak sedap seperti karat atau bau bangar,biasanya bekas sawah ataupu rawa
Ada sepertimi minyak pada permukaan air setelah di endapkan
dll
Masalah air seperti sangat mudah jika diatasi dengan filter air